
MEMBUMIKAN RUMAH
BELAJAR BERSAMA TUTOR PENDIDIKAN KESETARAAN
DPD FTPK PROVINSI
GORONTALO
HOTEL GRAND MEGA
ZANUR – KOTA GORONTALO
16-17 OKTOBER
2020
Kementerian
Pendidikan dan kebudayaan melalui Pusdatin telah merilis portal belajar. Portal
rumah belajar memiliki fitur-fitur utama dan pendukung serta sumber belajar
lainnya. Fitur utama terdiri dari kelas maya, sumber belajar, bank soal dan
laboratorium maya. Fitur pendukung terdiri...